4. Vivo V25 5G (Rp3,3 jutaan varian RAM 8/256GB)
Di awal tahun 2024, Vivo V25 5G mengalami turun harga dari semula Rp6 juta jadi Rp3,4 jutaan. Memiliki salah satu keunggulan berupa kinerja tinggi, ponsel itu diotaki SoC MediaTek Dimensity 900 beserta sokongan RAM-memori 8/256GB.
Sudah disematkan juga fitur RAM Virtual yang bisa diperbesar sampai 8GB lagi. Vivo V25 5G telah mengandalkan gyroscope hardware, dan baterainya berkekuatan 4500mAh yang didukung teknologi flast charge 44W.
Berkat flash charge sekaliber itu, mengisi daya hingga 100% alias full tank hanya berlangsung satu jam.
5. POCO X5 Pro 5G (Rp3,7 jutaan varian RAM 6/128GB)
POCO X5 Pro 5G mengandalkan prosesor Snapdragon 778G, chipset kelas menengah terbaik berkonfigurasi delapan core dengan kecepatan 2,4GHz. Performa gaming-nya tidak diragukan lagi, terutama jika hanya game seperti Mobile Legends dan PUBG Mobile dijamin mulus anti lag.
Sumber dayanya juga tak menghawatirkan karena ada baterai 5000mAh lengkap dengan fast charging 67W, bisa mengisi sampai penuh dalam waktu 50 menit. Selain itu, layarnya sudah berteknologi flow AMOLED seluas 6,67 inci FHD+ berkecepatan refresh 120Hz.
BACA JUGA:7 Rekomendasi Hp Gaming Xiaomi 2 Jutaan Rupiah, Spek Gak Kaleng-Kaleng!
6. iQOO Z7 5G (Rp3,5 jutaan varian RAM 8/128GB)