Minum secangkir teh herbal hangat bisa menjadi cara yang sangat efektif untuk merubah mood Anda menjadi lebih baik.
Chamomile, misalnya, memiliki sifat penenang yang dapat membantu meredakan kecemasan dan stres. Peppermint dapat membantu meningkatkan energi dan kewaspadaan, sementara lavender memiliki efek menenangkan yang bisa membantu Anda merasa lebih rileks.