memiliki Nomor Induk Berusaha (NIB) atau Surat Keterangan Usaha yang mencantumkan jenis usaha dan lamanya beroperasi serta dikeluarkan oleh Kelurahan, RT/RW setempat.
KUR Mikro
- Belum pernah menerima kredit atau modal kerja komersial, kecuali:
- Kredit konsumsi untuk keperluan rumah tangga;
- Kredit skema/skala ultra mikro atau sejenisnya; dan/atau
- Pinjaman pada perusahaan layanan pendanaan berbasis digital.
- Waktu pendirian usaha minimal 6 bulan
Dokumen:
- Identitas (e-KTP, KK, akta nikah
- memiliki Nomor Induk Berusaha (NIB) atau Surat Keterangan Usaha yang mencantumkan jenis usaha dan lamanya beroperasi serta dikeluarkan oleh Kelurahan, RT/RW setempat.
- Untuk batas kredit di atas Rp.50 juta wajib memiliki NPWP.
KUR Kecil
Kriteria Umum:
- Belum pernah menerima kredit atau modal kerja komersial, kecuali:
- Kredit konsumsi untuk keperluan rumah tangga
- Kredit skema/skala ultra mikro atau sejenisnya; dan/atau
- Pinjaman pada perusahaan layanan pendanaan berbasis digital.
- Waktu pendirian usaha minimal 6 bulan
BACA JUGA:Simak Bunga KUR BRI 2023 dan Persyaratannya! Cocok Untuk Memulai atau Mengembangkan Usaha
Kriteria Khusus:
Wajib ikut serta dalam program BPJS
Dokumen:
- Identitas (e-KTP/Surat Keterangan Pembuatan e-KTP, KK, Akta Nikah)
- Syarat-syarat meliputi SIUP, TDP, NPWP, SITU, IUMK, atau dokumen Surat Keterangan Usaha lainnya.
- Wajib Memiliki NPWP
Secara keseluruhan, KUR BRI adalah program kredit yang menawarkan akses ke modal dengan suku bunga yang terjangkau dan persyaratan yang mudah. Program ini dapat menjadi pilihan yang baik bagi UMKM yang membutuhkan dana untuk mengembangkan usahanya.
Namun, sebelum mengajukan KUR BRI sebaiknya konsultasikan dengan Bank BRI atau penasihat keuangan Anda sebelum mengambil keputusan.