- Negara penempatan: Brunei, Hong Kong, Jepang, Korea Selatan, Malaysia, Singapura, Taiwan.
BACA JUGA:Brimo, Masa Depan Keuangan Digital yang Mudah dan Aman
2. KUR Mikro Bank BRI
Investasi melalui plafon hingga Rp50 juta/debitur, dengan persyaratannya adalah sebagaimana berikut ini:
- Individu (perorangan) yang melakukan usaha produktif dan layak.
- Sudah melakukan aktif mengerjakan usaha minimal enam bulan.
- Tidak sedang memeroleh kredit dari perbankan kecuali kredit konsumtif, macam KPR, Kartu Kredit, serta KKB.
- Persyaratan administrasi: identitas berupa Surat Izin Usaha, KTP, dan Kartu Keluarga.