RADAR JABAR- Kasus pembunuhan Mirna oleh Jessica wongso melalui kopi sianida yang sempat menggemparkan khalayak beberapa tahun lalu kini akan ditayangkan dalam bentuk dokumenter di platforf streaming yakni Netflix.
Dilansir dari netflixindonesia, kasus pembunuhan ini bakal dirangkum dalam dokumenter bertajuk ‘Ice Cold: Murder, Coffee, and Jessica Wongso. “Akan segera tayang, Ice Cold: Murder, Coffee, and Jessica Wongso, bertahun-tahun setelah kematian sahabatnya, Mirna Salihin,”. Belum ada detail tanggal penayangan film dokumenter ini. Namun film dokementer ini akan tayang 23 September 2023. Berdasarkan info sebelumnya, kasus pembunuhan yang dilakukan Jessica Wongso terjadi pada 6 Januari 2016. Dalam persidangan, ia terbukti telah melakukan pembunuhan atas kawannya Wayan Mirna Salihin di Kafe Oliver yang berada di Mall Grand Indonesia, Jakarta. Apakah kamu siap menonton film dokumenter ini?Ice Cold: Murder, Coffee, and Jessica Wongso, Akan Tayang di Netflix 23 September 2023
Rabu 30-08-2023,12:10 WIB
Reporter : Fadillah Asriani
Editor : Fadillah Asriani
Kategori :
Terkait
Minggu 05-01-2025,20:53 WIB
Ini 5 Film Korea di Netflix yang Akan Tayang di Awal Tahun 2025
Kamis 02-01-2025,16:35 WIB
Hwang Dong-hyuk Beberkan Alasan Squid Game Sampai Season 3
Selasa 31-12-2024,13:59 WIB
Permainan Squid Game 2 di Google Menarik Dicoba, Begini Caranya
Sabtu 28-12-2024,16:59 WIB
Single's Inferno 4 Siap Tayang Januari 2025!
Kamis 26-12-2024,10:03 WIB
Jadwal Tayang Squid Game 2 Hari Ini, Sinopsis Permainan yang Lebih Menegangkan
Terpopuler
Selasa 20-05-2025,19:45 WIB
Unjuk Rasa Driver Ojol dan Seruan Off Bid, Driver Oji: Dapur Kita Semua Beda-beda
Selasa 20-05-2025,21:24 WIB
Tertibkan Premanisme dan Parkir Liar di Banjaran, Polresta Bandung Amankan 25 Orang
Selasa 20-05-2025,19:17 WIB
Sanusi Jemaah Calon Haji Asal Kabupaten Bogor Berumur 100 Tahun
Selasa 20-05-2025,21:02 WIB
Catat Tanggalnya! NPCI Kabupaten Bandung Gelar Seleksi Terbuka Atlet Disabilitas
Rabu 21-05-2025,13:07 WIB
17 PKL Pasar Ciluar Bongkar Mandiri, Segera Pindah ke Dalam Pasar
Terkini
Rabu 21-05-2025,15:42 WIB
Menjaga Komisi Ojol di Level 20% untuk Keberlanjutan Ekosistem Digital dan UMKM
Rabu 21-05-2025,14:49 WIB
Tiga Jemaah Haji Asal Kabupaten Bogor Meninggal Dunia, Dimakamkan di Makam Baqi
Rabu 21-05-2025,14:13 WIB
Rencana Bangun Tempat Rehabilitasi PSK oleh Dinas Sosial Kabupaten Bogor
Rabu 21-05-2025,13:07 WIB
17 PKL Pasar Ciluar Bongkar Mandiri, Segera Pindah ke Dalam Pasar
Rabu 21-05-2025,12:30 WIB