RADAR JABAR- Fred kini akhirnya resmi meninggalkan Manchester United. Fred dikabarkan akan pindah ke Klub Turki Fenerbahce.
Dilansir dari Mirror, pakar transfer Fabrizio Romano mengatakan bahwa Manchaster United setuju menjual Fred ke Fenerbahce di bursa transfer musim panas tahun 2023 ini. Fred dikabarkan dibaderol seharga 15 juta euro atau setara dengan Rp 250 miliar. Rinciannya 10 juta euro berupa uang tunai dan sisanya bonus. “Fred akan secepatnya lakukan tes medis,” ujar Fabrizio Romano. Berdasarkan informasi sebelumnya, Manchaster United ini melakukan pembersihan musim panas 2023. Sebelum Fred, Harry Maguire sudah dijual ke West Ham United dan Anthony Elanga ke Nottingham. Selain itu, masih ada beberapa nama yang masuk dalam daftar jual yakni Scott Mc Tominay, Donny van de Beek, dan Anthony Matial. The Red Devil diyakini butuh tambahan cuan demi bisa membeli pemain baru lagi. Kini, MU memiliki target untuk mencari bek dan gelandang tengah baru. Beberapa nama masuk dalam daftar incaran, seperti Benjamin Pavard sampai Sofyan Amrabat.MU Sepakat untuk Jual Fred ke Fenerbahce
Jumat 11-08-2023,14:39 WIB
Reporter : Fadillah Asriani
Editor : Fadillah Asriani
Kategori :
Terkait
Senin 03-02-2025,09:11 WIB
Aston Villa Resmi Rekrut Marcus Rashford dengan Status Pinjaman dari Manchester United
Rabu 15-01-2025,20:59 WIB
Jadwal Liga Inggris: Duel Sengit Derby London Utara hingga Manchester United Hadapi Southampton
Senin 13-01-2025,15:02 WIB
Arsenal Kalah Lawan MU di Piala FA, Arteta: Kejadian Langka
Minggu 05-01-2025,20:59 WIB
Jadwal Liga Inggris Hari Ini: Duel Seru Liverpool vs Manchester United
Jumat 03-01-2025,21:52 WIB
Kabar Buruk Ipswich buat Tim Peminat Liam Delap: MU, Chelsea, Liverpool Bisa 'Ambyar'
Terpopuler
Selasa 25-03-2025,10:39 WIB
Marselino Optimis Timnas Menang Lawan Bahrain, Tidak Incar Seri Apalagi Kalah
Selasa 25-03-2025,15:59 WIB
Bupati Bogor Rudy Susmanto Optimis Timnas Indonesia Menang Lawan Bahrain pada Pertandingan Malam Ini
Selasa 25-03-2025,14:21 WIB
RSUD Cibinong Angkat Suara Soal Aksi Pencurian yang Timpa Keluarga Pasien
Selasa 25-03-2025,10:15 WIB
Siaga Lebaran 2025, PLN Icon Plus Gelar Apel dan Peralatan untuk Jamin Keandalan Jaringan Pelanggan
Senin 24-03-2025,22:32 WIB
Seorang Remaja Tewas Akibat Kecelakaan Lalu Lintas, Dua Pengendara Motor Melarikan Diri
Terkini
Selasa 25-03-2025,21:15 WIB
Polres Cianjur Ajukan Penambahan Jalur Penyelamat di Puncak dan Gekbrong untuk Cegah Kecelakaan
Selasa 25-03-2025,18:42 WIB
Polsek Pameungpeuk Beri Bantuan Motor untuk Tukang Ojek yang Ditipu Penumpang
Selasa 25-03-2025,16:44 WIB
KAI Properti Gelar "Millennials Goes to PJL": Apresiasi dan Edukasi Keselamatan di Perlintasan Kereta Api
Selasa 25-03-2025,15:59 WIB
Bupati Bogor Rudy Susmanto Optimis Timnas Indonesia Menang Lawan Bahrain pada Pertandingan Malam Ini
Selasa 25-03-2025,14:22 WIB