BACA JUGA:Klasemen Liga Italia: Inter Milan Segel Posisi Pertama
BACA JUGA:Hasil Liga Italia: AC Milan Ukir 5 Kemenangan Beruntun usai Libas Lecce 3-0
Selengkapnya, inilah jadwal Piala Super Italia 2024 dalam waktu WIB
Semifinal
Inter Milan vs Atalanta, Jumat (3/1/2025) pukul 02:00 WIB
Juventus vs AC Milan, Sabtu (4/1/2025) pukul 02:00 WIB
Final
Laga antara pemenang di babak semifinal, Senin (6/1/2025) pukul 02:00 WIB
Tentang penyelenggaraan Supercoppa Italiana di Arab Saudi
Piala Super Italia diselenggarakan di Arab Saudi sejak tahun 2022. Negara terbesar di Semenanjung Arab ini selalu menggelar kompetisi tersebut, kecuali pada 2020 dan 2021 karena pandemi Covid-19.