Infrastruktur yang mendukung bukan hanya memudahkan distribusi, tetapi juga berpotensi mempercepat pertumbuhan ekonomi lokal secara signifikan.
"Harapan saya adalah supaya infrastruktur yang dibangun benar-benar memberikan manfaat bagi setiap pelaku ekonomi di setiap sektor," kata Imran.
"Infrastruktur yang baik, tidak hanya mendukung pertumbuhan ekonomi, tetapi juga meningkatkan pelayanan masyarakat di berbagai sektor, termasuk kesehatan dan pendidikan," katanya.