7 Rekomendasi Game Arcade Android Terbaik Paling Seru untuk Dimainkan, Siap Usir Kebosanan!

Kamis 22-08-2024,17:29 WIB
Reporter : Muhammad Fajar Rivaldi
Editor : Muhammad Fajar Rivaldi

 

Meski begitu, pastikan garis yang kalian bikin tetap utuh saat memperluas wilayah, karena akan gagal dalam proses ekspansi apabila garisnya terputus. Bukan itu saja, pemain pun dapat merebut wilayah pemain lain dengan menarik garis yang tidak terputus ke dalam areanya.

 

  1. Night Skate

Ingin game endless run yang seru selain Subway Surfers maka jawabannya adalah Night Skate. Layak banget kalian penggemar game endless run mencoba game Android arcade satu ini.

 

DI dalam game, pemain akan menggunakan skateboard dalam melewati berbagai rintangan. Sebut saja seperti melompat dari satu objek ke objek lainnya, dan menghindari lubang serta burung.

 

BACA JUGA:Pilihan 10 Game Android Offline Terbaik Bulan Agustus 2024, Seru dari Berbagai Genre

BACA JUGA:10 Game Sniper Offline Android Terbaik Tahun 2024, Tawarkan Pengalaman Menembak yang Memuaskan

 

  1. Candies ‘n Curses

Candies ‘n Curses sangat direkomendasikan bagi pencinta game arcade. Apalagi ini merupakan game gratis di Play Store dan kapasitas RAM yang dibutuhkan hanya 61MB.

 

Mengusung tema Halloween, Candies ‘n Curses memberikan pemain misi untuk membasmi hantu. Sepanjang permainan, Anda akan melewati berbagai level dan mengumpulkan senjata canggih untuk menghadapi musuh, termasuk bos yang sangat kuat.

 

  1. Assoluto Racing

Assoluto Racing merupakan game balapan simulasi yang lebih realistis ketimbang Real Racing. Game besutan Infinity Vector LLC ini menawarkan berbagai mode permainan, mulai dari balapan sirkuit sampai drifting.

 

Kategori :