Dalam waktu dekat, Polresta Bandung akan memberikan penghargaan kepada Kapolsek Majalaya, pengusaha, tokoh masyarakat, dan seluruh pihak yang sudah membantu terlaksananya program ini.
"Kegiatan ini diharapkan juga bisa memberikan semangat bagi kecamatan-kecamatan yang lain untuk sama-sama atau bisa berlomba-lomba menjaga wilayah hukumnya," harap Kombes Pol Kusworo Wibowo.*(ysp)