Dia tidak menyadari bahwa dirinya adalah manusia terakhir yang hidup di muka bumi. Setelah masuk ke Kota Madinah dan tidak menemukan tanda-tanda kehidupan, dia meninggal dunia saat telapak kakinya menyentuh tanah Kota Madinah. Barulah setelah itu, sangkakala terakhir akan ditiupkan. Wallahu alam bishawab.
Kiamat Menurut 5 Agama Besar di Dunia, Mirip Pandangan Islam?
Rabu 03-07-2024,13:08 WIB
Editor : Wanda Novi
Kategori :