
Meskipun menggunakan konsep pertarungan berbasis turn-based, game ini menambahkan elemen eksplorasi ke dalam dunianya. Pemain dapat menikmati dunia anime Black Clover dengan berjalan-jalan dalam game ini. Sebagai adaptasi dari serial anime, Black Clover M memiliki keunggulan storytelling yang engaging. Secara keseluruhan, game ini merupakan salah satu yang tidak boleh dilewatkan di tahun 2024.