Mandi Malam Bikin Rematik? Simak Penjelasannya Menurut Ahli Kesehatan

Rabu 18-10-2023,13:09 WIB
Reporter : Cucun siti Maryam
Editor : Cucun siti Maryam

BACA JUGA:5 Resep Jamu Jahe Rebus yang Cocok untuk Penderita Asam Urat dan Kolesterol

 

Dari penjelasan di atas, dapat disimpulkan bahwa mandi malam tidak menyebabkan rematik. Hal ini hanya mitos belaka yang tidak memiliki dasar ilmiah. Namun, bagi penderita rematik, disarankan untuk menghindari mandi malam dengan air dingin dan menjaga suhu ruangan agar tetap hangat.

Selain itu, menjalani gaya hidup sehat dan menghindari faktor risiko dapat membantu mencegah dan mengatasi rematik.

Kategori :