Nokia G60 5G HP 5G Termurah Kualitas Juara dengan Spek Gahar? Harga Sebanding!

Senin 12-06-2023,09:24 WIB
Reporter : Muhammad Fajar Rivaldi
Editor : Muhammad Fajar Rivaldi



Beralih ke desain, pembuatan desain Nokia G60 5G telah mempertimbangkan kepedulian akan lingkungan dan fitur tingkat selanjutnya. Material untuk desainnya terbuat dari 100% plastik daur ulang dengan rating tahan air IP52.



Terakhir mengenai harga, seri G60 5G memiliki banderol cukup terjangkau yaitu sebesar Rp4,8 juta. Harganya terbilang sebanding dengan spesifikasi dan performa mengesankan yang ditawarkan dari ponsel ini.



Spesifikasi Nokia G60 5G:

Layar = IPS LCD (120Hz), 6.58 inci, resolusi Full HD+ (1080 x 2048)
Cover Corning Glass 5
Kamera utama: 50MP + 5MP ultra wide + 2MP depth
Kamera depan: 8MP
Baterai: 4500mAh, 20W (daya tahan baterai dua hari)
Memori RAM: 6GB
ROM: 128GB
USB Type-C
Warna: Black dan Ice



Sumber: Radar Cirebon TV.

Kategori :