Melansir dari HiTekno, berikut rangkuman build Dyrroth tersakit di Mobile Legends yang bisa para pemain coba gunakan.
• Tough Boots
Build ini akan menambah +40 Movement Speed dari Dyrroth serta memangkas Crowd Control hero musuh sebesar 30 persen.
• Hunter Strike
Item ini bakal memberikan +80 Physical Attack serta +10 persen Cooldown Reduction, dan +15 Physical Penetration. Hunter Strike juga punya Unique Passive Retribution di mana ketika lima kali menyerang hero atau creep akan menambah Movement Speed 30 persen selama tiga detik.
• Bllade of Despair
Build tersakit selanjutnya bagi Dyrroth ada Blade of Despair, item yang memberikan tambahan +160 Physical Attack dan 5 persen Movement Speed. Selain itu, memiliki Unique Passive-Despair yang bisa meningkatkan 25 persen Physical Attack hero.
• Dominan Ice
Dominan Ice menambah +500 Mana, +70 Physical Damage, +10 Critical Chance Reduction, juga +10 Cooldown Reduction.
• War Axe