Spesifikasi Mantap dari Sony Xperia 1 IV: Cocok Untuk Gaming! Layak Di Beli Dengan Harga Segitu?

Selasa 16-05-2023,11:02 WIB
Reporter : Eka Nuryanti Dewi
Editor : Eka Nuryanti Dewi

 

5. Audio berkualitas tinggi

Teknologi audio dari Sony dan speaker stereo membuat suara Xperia 1 IV berkualitas tinggi dan cocok bagi pengguna yang gemar mendengarkan musik atau menonton video dengan keasikan suara.

 

6. Penyimpanan (Memori)

Hp ini dipasilitasi dengan penyimpanan yang besar. Yaitu 12 GB dengan memori internal sebesar 265 GB dan 512 yang terdapat slot hybrid.

 

7. Beterai

Memiliki baterai jenis Li-Po dengan kapasitas tinggi, yaitu 5000 mAh. Pengisian hp ini sangat cepat dengan menggunakan 30W (klaim 50% dalam 30 menit), pengisian cepat nirkabel, pengisian balik nirkabel, USB Power Delivery.

 

8. Fitur Lainnya

Menggunakan OS Android 12, sensor fingerprint (samping, akselerometer, cahaya, giroskop, proksimitas, Kompas, barometer, spektrum warna, dukungan langsung kamera Sony Alpha.

Smarphone ini terdapat warna putih, hitam, dan violet.

 

BACA JUGA:5 Rekomendasi Hp Dengan Kamera Terbaik Untuk Abadikan Momen Konser! Yang Ingin Nonton Coldplay Wajib Beli!

 

Apakah Hp Ini Cocok Dijadikan Hp Gaming?

Hp ini pun cocok sekali untuk dijadikan hp gaming dipakai untuk bermain game mobile. Dengan refresh rate   12Hz yang dimiliki Sony Xperia 1 IV, membuat pengguna dapat bermain game yang punya pergerakan cepat seperti balapan atau peperangan tanpa adanya motion blur.

Selain itu, para gamers juga akan dimanjakan dari segi ketajaman warna dan kelancaran pergerakan gambar.

 

Kesimpulan

Sony Xperia 1 IV merupakan pilihan yang bagus bagi pengguna yang membutuhkan smartphone berkualitas untuk kebutuhan sehari-hari. Kamera yang kuat, layar OLED yang tajam, prosesor canggih, durabilitas, dan audio berkualitas tinggi membuatnya menjadi salah satu smartphone terbaik di kelasnya.

Kategori :