iQoo Neo 9 Pro Resmi Meluncur dengan Kamera Sensor Sony Terhebat

iQoo Neo 9 Pro Resmi Meluncur dengan Kamera Sensor Sony Terhebat

iQoo Neo 9 Pro Resmi Meluncur dengan Kamera Sensor Sony Terhebat--Istimewa

RADAR JABAR - iQoo kembali meluncurkan smartphone terbarunya di India yaitu  iQoo Neo 9 Pro. Ponsel ini diprediksi akan menjadi pesaing kuat bagi OnePlus 12R yang baru saja diluncurkan. Dengan kombinasi antara performa unggul, kualitas layar yang memukau, sistem kamera yang canggih, daya tahan baterai yang cukup memumpuni, dan fitur-ftur kelas atas terbaru.

Berikut spesifikasi lengkao mengenai iQoo Neo 9 Pro:

Ponsel ini ditenagai oleh chipset Snapdragon 2 Gen 3, yang memberikan performa yang sangat baik dan dibangun pada proses 4 nanometer.

iQoo Neo 9 Pro memiliki layar 6,78 inci dengan refresh rate hingga 144Hz, sehingga cocok untuk gaming dan aplikasi high-performance lainnya. Ponsel ini juga dilengkapi dengan kamera belakang 50MP dan baterai 5160mAh dengan dukungan pengisian cepat 120W.

Salah satu fitur utama dari iQoo Neo 9 Pro adalah performanya. Snapdragon 2 Gen 3 memberikan performa yang sangat baik, sehingga menjadikannya salah satu smartphone tercepat di kelasnya.

 

BACA JUGA:Perbandingan Tecno Spark 20 Pro Plus vs Infinix Zero 30, Ponsel 2 Jutaan Paling Menarik

 

Ponsel ini juga memiliki RAM 12GB dan penyimpanan 256GB, yang lebih dari cukup untuk kebanyakan pengguna. Ponsel ini berjalan pada Android 14 dengan UI kustom iQoo di atasnya, yang memberikan tampilan dan nuansa yang unik.

iQoo Neo 9 Pro juga memiliki layar yang sangat baik. Layar AMOLED 6,78 inci memiliki resolusi 2400 x 1080 piksel dan refresh rate hingga 144Hz.

Hal ini membuatnya cocok untuk gaming dan aplikasi high-performance lainnya. Layar ini juga memiliki kecerahan puncak 1500 nits, sehingga mudah digunakan di luar ruangan.

Kamera ponsel ini juga menjadi salah satu keunggulan. iQoo Neo 9 Pro memiliki sensor kamera Sony IMX920 50MP yaitu kamera utama 50MP, kamera ultra-wide 13MP, dan sensor kedalaman 2MP.

 

BACA JUGA:7 Rekomendasi Laptop Gaming 10 Jutaan Paling Worth It Pada 2024

 

Sumber: