6 Manfaat Luar Biasa Buah Rambutan yang Jarang Diketahui
6 Manfaat Luar Biasa Buah Rambutan yang Jarang Diketahui-Buah Rambutan. Ilustrasi untuk 6 Manfaat Luar Biasa Buah Rambutan yang Jarang Diketahui-Tangkapan layar via iStockphoto
Radar Jabar - Rambutan adalah tanaman tropis yang termasuk ke dalam suku lerak-lerakan atau Sapindaceae, berasal dari daerah kepulauan di Asia Tenggara. Buah rambutan terbungkus oleh kulit yang memiliki "rambut" di bagian luarnya (eksokarp).
Buah rambutan memiliki rasa manis sampai asam, tekstur lembut dan halus, dan banyak disukai oleh masyarakat sebagai makanan buah segar atau dijadikan obat untuk kesehatan.
Selain buahnya, semua bagian yang terdapat pada buah rambutan memiliki manfaat tersendiri, seperti kulit buah rambutan, daun rambutan, biji rambutan, dan akar rambutan. Ada beberapa jenis rambutan di Indonesia, yaitu rambutan sinyonya, rambutan ropiah, rambutan lebak bulus, rambutan simacan, dan rambutan binjai
Rambutan juga memiliki banyak manfaat kesehatan yang luar biasa. Melansir dari berbagai sumber, berikut adalah beberapa manfaat kesehatan dari buah rambutan yang jarang diketahui:
BACA JUGA:6 Jus Alami yang Dapat Menjaga Kesehatan di Musim Hujan, Gampang Dibuat di Rumah!
1. Mencegah sembelit dan gangguan usus tertentu
Buah rambutan memiliki manfaat luar biasa dalam mencegah sembelit dan gangguan usus tertentu. Hal ini disebabkan oleh kandungan serat, vitamin C, dan tembaga yang tinggi di dalamnya.
Sumber: