Ada yang Lebih Murah dari Motor Listrik Smoot Zuzu, Motor Uwinfly T5, Jarak Tempuh Jauh Harga 13 Jutaan!

Ada yang Lebih Murah dari Motor Listrik Smoot Zuzu, Motor Uwinfly T5, Jarak Tempuh Jauh Harga 13 Jutaan!

Uwinfly T5--

Radar Jabar - Saat ini motor listik memang sudah merajalela. Motor listrik ini sekarang banyak sekali yang menggunakannya.

Merk motor listrik yang saat ini digandrungi ialah Uwinfly T5 salah satu motor listrik murah yang disebut sebagai Vespa listrik.

Pasalnya, motor listrik Uwinfly T5 memiliki desain yang retro mirip dengan Vespa Matic milik PT Piaggio Indonesia.

Harga Vespa listrik Uwinfly T5 ini jauh lebih murah jika dibandingkan dengan motor listrik Smoot Zuzu. Motor Listrik Uwinfly T5 ini datang dengan pembaruan lebih bagus dari yang sebelumnya yaitu Uwinfly T3.

BACA JUGA:Smoot Zuzu Motor Listrik dengan Desain Unik dan Menarik! Spesifikasi dan Harga Motor Smoot Zuzu Terbaru!

Kekuatan motor listrik Uwinfly T5 ini mempunyai kekuatan listrik 2000 watt, dan hanya membutuhkan 100 wat untuk pengecasan. Mempunyai baterai 72V/20AH dan mampu menempuh jarak maksimal 75 Km/jam.

Walaupun motor Uwinfly ini adalah motor listrik, tetapi motor Uwinfly T5 ini bisa menampung berat hingga 200 Kg. 

Motor listrik Uwinfly sendiri sudah memiliki lampu utama dan lampu belakang LED. Serta, lampu kota dan lampu sein juga sudah ada pada motor listrik ini. Untuk sistem pengeremannya, motor listrik Uwinfly T5 menggunakan double disc brake system.

Motor listrik ini sangat pas untuk digunakan sehari-hari. Tersedia dengan dua varian warna menarik yakni silver dan juga biru.

Soal harga, motor listrik Uwinfly T5 dibanderol hanya Rp13 jutaan. Sistemp pembeliannya saat ini dapat dibeli melalui sistem pre-order. 

BACA JUGA:3 Motor Listrik KYMCO Pada PEVS 2023, Berikut Spesifikasi juga Harganya!

Sumber: