Kerahkan 3 Jaringan Demokrat, Dede Yusuf Siap Menangkan Kang DS dan Ali Syakieb di Pilbup Bandung 2024

Minggu 03-11-2024,15:24 WIB
Reporter : Muhammad Fajar Rivaldi
Editor : Muhammad Fajar Rivaldi

 

Menurutnya, dukungan tersebut semakin meneguhkan semangat pasangan Bedas untuk meraih kemenangan pada 27 November 2024 mendatang. 

 

"Terima kasih atas keseriusan Partai Demokrat ini. Tentu ini menjadi tambahan energi bagi kami untuk memenangkan pasangan Bedas. Apalagi Kang Dede Yusuf langsung turun, sudah beres ini mah. Kemenangan sudah ada di depan mata." Tutur Kang DS, sapaan akrab Dadang Supriatna. (ysp)

Kategori :