RADAR JABAR - Cara mengatasi jerawat yang membandel ini bisa banget kamu terapkan jika sedang mengalami breakout di area wajah.
Pertanyaan Kenapa jerawat saya sulit sekali sembuh? Saya sudah menggunakan salep, menggunakan obat, dan minum obat, namun tidak sembuh-sembuh”. Beberapa juga ada yang bilang, “Saya sembuh saat menggunakan salep. Tetapi tidak lama kemudian, jerawat saya muncul lagi. Sering banget ditanyakan banyak orang.
Nah, mungkin ini bisa menjadi sebuah jawaban bagaimana cara mengatasi jerawat yang membandel, baik itu di wajah kalian atau bahkan di punggung kalian. Sebelum saya menjelaskan 4 tips ini, saya akan menceritakan dulu bagaimana jerawat bisa terbentuk atau bagaimana proses terbentuknya jerawat.
Penyebab Utama Jerawat
Salah satu penyebab utama jerawat pada wajah atau punggung adalah penumpukan bakteri/jamur yang kita sebut dengan kandida pada usus dan saluran pencernaan. Ada beberapa faktor mengapa bisa sampai tumbuh bakteri/jamur di dalam saluran pencernaan kalian.
Kelenjar minyak di kulit menghasilkan sebum untuk melumasi kulit. Ketika produksi sebum berlebihan, pori-pori bisa tersumbat dan menyebabkan jerawat.
Sel Kulit Mati: Penumpukan sel kulit mati di permukaan kulit dapat menyumbat pori-pori dan menyebabkan jerawat.
Penggunaan Antibiotik: Antibiotik bekerja dengan cara membunuh semua bakteri pada tubuh kita, baik bakteri jahat maupun bakteri baik.
Pola Makan: Konsumsi makanan tinggi gula dapat mempercepat pertumbuhan kandida. Selain itu, kurangnya konsumsi makanan tinggi serat seperti buah-buahan dan sayuran juga berperan.
Penggunaan Pil KB: Penggunaan pil KB dapat mengganggu hormon dan memicu jerawat.
Air yang Mengandung Chlorine: Konsumsi air PDAM yang dimasak tetap mengandung chlorine yang dapat memicu jerawat.
BACA JUGA:Ikuti 5 Cara Mudah dan Efektif Menghilangkan Bekas Jerawat, Simak Lengkapnya di Bawah Ini!
Tips Mengatasi Jerawat
Berikut adalah 4 tips dari saya untuk mengatasi jerawat yang membandel: