RADAR JABAR- Moisturizer atau pelembab dan sunscreen merupakan produk skincare yang wajib digunakan sebelum menggunakan make up ataupun menjalani aktivitas di luar ruangan.
Akan tetapi masih banyak yang menggunakan kedua krim ini tidak sesuai urutan penggunaan skincare pada umumnya. Beberapa orang menggunakan moisturizer terlebih dahulu, namun sebagian orang juga ada yang memilih menggunakan suncreen diawal baru moisturizer. Lantas bagaimana ya urutan yang benar? Agar tidak salah, simak urutan penggunaan skincare yang benar di artikel ini, simak ulasannya! Urutan Cara Menggunakan Sunscreen dan Moisturizer Jadi manakah urutan yang benar, apakah menggunakan suncreen atau moisturizer dahulu? Dirangkum dari Wishtrend, urutan yang benar adalah tergantung jenis sunscreen yang digunakan, apakah jenis physical sunscreen atau chemical sunscreen. Jika kamu menggunakan physical sunscreen, maka disarankan untuk menggunakan moisturizer terlebih dahulu, baru setelah itu memakai sunscreen diakhir. Sementara itu jika kamu menggunakan suncreen jenis chemical sunscreen, urutan yang benar adalah menggunakan sunscreen dulu baru menggunakan moisturizer.***Ini Urutan Cara Menggunakan Sunscreen dan Moisturizer
Kamis 11-07-2024,15:43 WIB
Reporter : Fadillah Asriani
Editor : Fadillah Asriani
Kategori :
Terkait
Rabu 17-12-2025,08:00 WIB
Kulit Kamu Berhak Terlihat Lebih Cerah & Fresh Setiap Hari Dengan Serum yang Nggak Ribet Dipakai
Rabu 10-12-2025,06:00 WIB
Rahasia Kulit Cerah, Sehat, dan Anti Kusam yang Selama Ini Kamu Cari
Rabu 18-12-2024,15:46 WIB
Wajib Coba! 6 Rekomendasi Moisturizer yang Efektif Mengecilkan Pori-Pori
Selasa 17-12-2024,16:30 WIB
7 Rekomendasi Moisturizer Terbaik untuk Hilangkan Flek Hitam dan Bekas Jerawat
Sabtu 05-10-2024,14:00 WIB
Jangan Abaikan Perlindungan Kulit! 5 Sunscreen Terbaik untuk Remaja
Terpopuler
Sabtu 17-01-2026,19:01 WIB
Mobil Pengangkut Ayam Tabrak Tiang PJU dan Pembatas Jalan, Sopir Diduga Kurang Konsentrasi
Sabtu 17-01-2026,17:48 WIB
Hujan Intensitas Tinggi, Dapur Rumah Ambruk di Rumpin
Sabtu 17-01-2026,21:29 WIB
Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Kabupaten Bogor Evakuasi Motor yang Tercebur ke Kali
Terkini
Sabtu 17-01-2026,21:29 WIB
Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Kabupaten Bogor Evakuasi Motor yang Tercebur ke Kali
Sabtu 17-01-2026,19:01 WIB
Mobil Pengangkut Ayam Tabrak Tiang PJU dan Pembatas Jalan, Sopir Diduga Kurang Konsentrasi
Sabtu 17-01-2026,17:48 WIB
Hujan Intensitas Tinggi, Dapur Rumah Ambruk di Rumpin
Sabtu 17-01-2026,11:27 WIB
Kolonel Inf Hista Soleh Harahap Resmi Nahkodai IKA SMA Negeri 9 Bandung Periode 2026–2029
Sabtu 17-01-2026,10:12 WIB