10 Hero Early Game Terkuat di Mobile Legends, Dari Level 1 Sudah Sanggup Main Bar-bar!

Rabu 15-05-2024,19:41 WIB
Reporter : Muhammad Fajar Rivaldi
Editor : Muhammad Fajar Rivaldi

 

Bukan hanya itu, Freya sudah bisa membrutal sejak early game hanya bermodalkan skill 2. Tapi paling berbahaya adalah saat ultimate miliknya terbuka, setiap musuh akan dibuat tidak berdaya.

 

  1. Khaleed

Khaleed memiliki damage mematikan dari pedang miliknya. Dia hampir serupa dengan Terizla yaitu skill 1-nya bisa memberikan tiga serangan yang dari segi damage gak main-main.

 

Terlebih lagi Khaleed sanggup sustain berkat bantuan skill 2-nya, memungkinkan dia mengisi nyawa saat menghisap pasir punyanya. Sementara itu dengan ultimate yang membuatnya bisa melompat ke arah musuh, dan meratakan hero-hero berdarah empuk.

Kategori :