Fitur tambahan seperti NFC dan speaker stereo membuatnya menarik. Harga varian 8/128 GB turun dari Rp2,6 juta menjadi mulai Rp2,4 jutaan, sementara varian 8/256 GB turun dari Rp2,9 juta menjadi Rp2,8 jutaan.
7. Realme 9e
Untuk mendukung performanya, smartphone ini menggunakan chipset Snapdragon 680 dengan fabrikasi 6 nanometer, RAM 6 GB, dan memori internal 128 GB. Skor Antutu mencapai angka 230.000 poin.
Realme 9e juga mempunyai layar IPS LCD 6,6 inci dengan resolusi Full HD Plus, refresh rate 90 Hz, dan touch sampling 1080 Hz. Speaker stereo ganda canggih mendukung high-res audio.
Baterai 5000 mAh dengan fitur fast charging 33 Watt melalui USB Type-C. Fitur NFC juga disematkan, memungkinkan penggunaan sebagai alat pembayaran dan top up saldo e-money. Harga Realme 9e turun drastis, mulai dari Rp2,9 juta menjadi Rp2,1 jutaan.
Itulah beberapa HP realme yang turun harga pada Januari 2024. Pilihlah yang sesuai dengan kebutuhan dan anggaran yang Anda miliki sekarang.