6 Manfaat Luar Biasa Buah Rambutan yang Jarang Diketahui

Kamis 04-01-2024,11:45 WIB
Reporter : Muhammad Fajar Rivaldi
Editor : Muhammad Fajar Rivaldi

 

4. Menurunkan berat badan

 

Buah rambutan adalah sumber serat yang baik, yang dapat membantu dalam menurunkan berat badan. Serat membantu menjaga rasa kenyang lebih lama, sehingga mengurangi asupan makanan.

 

Selain itu, rambutan pun mengandung antioksidan dan rendah kalori, yang dapat mendukung program penurunan berat badan. Namun, konsumsi buah ini sebaiknya tetap dalam jumlah yang wajar sebagai bagian dari pola makan seimbang.

 

5. Meningkatkan kesehatan pencernaan

 

Buah rambutan dapat meningkatkan kesehatan pencernaan karena karena kaya akan serat dan memiliki sifat antiinflamasi. Makanan tinggi serat mampu membantu meningkatkan kesehatan pencernaan dengan mendorong pergerakan makanan melalui saluran pencernaan.

 

BACA JUGA:Mencerahkan Kulit dengan Buah-buahan: Rekomendasi Untuk Kulit Sehat dan Bersinar

 

Tak hanya itu, kandungan serat larut air pada rambutan juga dapat menjadi makanan bagi bakteri baik di usus, sehingga membantu dalam menjaga kesehatan pencernaan. 

 

6. Mencegah kanker

Tags :
Kategori :

Terkait