5 Rekomendasi Hp Vivo Layar AMOLED Terbaik untuk Dibeli di Tahun 2024, Se-jernih Itu!

Rabu 27-12-2023,16:23 WIB
Reporter : Muhammad Fajar Rivaldi
Editor : Muhammad Fajar Rivaldi

Radar Jabar – Tahun 2023 tersisa beberapa hari lagi dan sebentar lagi akan hadir tahun yang baru yaitu 2024. Banyak hal masuk daftar atau list keinginan di tahun 2024, mungkin salah satunya Hp baru.

 

Tidak harus ponsel keluaran tahun 2024 nanti, beberapa Hp rilisan tahun-tahun sebelumnya pun masih worth it dipilih. Salah satunya Hp dari merek Vivo yang kualitas dan spesifikasinya terkenal GG!

 

Untuk gawai mania pencari smartphone dengan kualitas layar AMOLED terbaik pun bisa mengincar Hp Vivo. Melansir dari kanal YouTube TechLutfi, inilah rekomendasi Hp Vivo layar AMOLED terbaik di tahun 2024.

 

1. Vivo V29e 5G

Vivo V29e 5G adalah salah satu ponsel pintar mewah yang rilis di Indonesia. Hp Android 13 ini menggunakan layar jernih berteknologi AMOLED seluas 6,67 inci didukung refresh rate 120Hz dan resolusi FHD+.

 

BACA JUGA:Rekomendasi 5 Hp Vivo Berkamera Terbaik dan Termurah di Desember 2023, Kamera Bening dan Jernih!

 

Selain itu layarnya sudah menyematkan pemindai sidik jari. Smartphone ini mengandalkan chipset Snapdragon 695 5G dengan RAM 8GB serta ROM 256GB, ditopang baterai 4800mAh yang sudah mendukung fast charging 44W.

 

Harga Vivo V29e 5G model RAM 8/256GB sebesar Rp4,3 jutaan.

 

2. Vivo X100

Salah satu keunggulan Vivo X100 ialah layar jernih dengan panel AMOLED berukuran 6,78 inci disokong kecepatan refresh 120Hz dan resolusinya sudah FHD+. Ponsel ini adalah kelas atas terbaru Vivo yang kameranya sangat baik dengan konfigurasi triple-camera 50MP, lensa tele 64MP, dan sensor ultrawide 50MP.

Tags :
Kategori :

Terkait