Rekomendasi 7 Hp Entry-Level Terbaik sebagai Daily Driver Tahun 2023! Harga Terjangkau Spek Berkualitas

Rabu 29-11-2023,09:57 WIB
Reporter : Muhammad Fajar Rivaldi
Editor : Muhammad Fajar Rivaldi

 

5. Nokia G11 (mulai Rp2,8 jutaan)

 

Nokia G11 meski dihargai sangat terjangkau performanya solid dan bisa diandalkan untuk kegiatan sehari-hari seperti browsing atau main medsos. Spesifikasi internalnya mengandalkan prosoesor Unisoc T606 beserta RAM 3GB/4GB dan media penyimpanan 32GB/64GB.

 

Di bagian layar mengusung panel IPS LCD 6,5 inci beresolusi HD+ dan refresh rate 90Hz. Lalu dibekali baterai 5050mAh serta fast charging 18W.

 

6. Realme C31 (mulai Rp1,4 jutaan)

 

Realme C31 seperti Hp entry-level pada umumnya masih dibekali layar IPS LCD 6,5 inci dengan resolusi HD+. Namun spesifikasinya tidak bisa diremehkan dengan chipset Unisoc T612 sebagai dapur pacunya sehingga berkinerja tangguh.

 

Lalu punya kapasitas RAM 3GB/4GB dan internal memori 32GB/64GB, didukung pula oleh baterai 5000mAh yang awet seharian serta fast charging 10W.

 

7. Samsung Galaxy A0s (mulai Rp1,7 jutaan)

 

Samsung Galaxy A0s adalah Hp entry-level yang kualitasnya tidak kalah bagus dari Hp mid-range Samsung. Galaxy A0s bersenjatakan prosesor Exynos 850 yang gesit dengan dukungan RAM 3GB/4GB dan storage 32GB/64GB/128GB.

Kategori :