RAM dan ROM: 8GB dan 128GB
Chipset: MediaTek Helio G37
OS: Android 12
Kamera belakang: 50MP+AI
Kamera depan: 8MP
Baterai dan fast charging: 5000mAh dan 10W
2. Infinix Hot 20S (Rp1,6 jutaan opsi RAM 8/128GB)
Infinix Hot 20S berbekal RAM maksimal total 13GB dari RAM 8GB + 5GB Extended RAM. Kapasitas ini sudah lebih dari cukup untuk mendukung performa chipset Helio G96 sebagai jeroannya, sehingga cukup lancar menaklukkan aplikasi-aplikasi kekinian.
Seri Infinix ini pun dilengkapi layar lega IPS LCD 6,78 inci yang mampu menampilkan gambar bersolusi FHD+. Bahkan sudah pula mendukung refresh rate mencapai 120Hz, memberi kenyamanan multimedia pada pengguna.
Sementara kamera utamanya beresolusi 50MP sudah disokong teknologi AI dan fitur Super Night Mode.
Spesifikasi: