Bicara keunggulan smartphone ini salah satunya ialah aspek fotografi meliputi kamera belakang ganda 50MP serta kamera depan 8MP yang ditampung pada notch berbentuk V. Hasil foto serta video dari kamera ini cukup bagus untuk ukuran kelasnya.
Galaxy A05 pun mendapatkan baterai besar 5000mAh yang didukung fast charging 25W. Secara keseluruhan, salah satu anggota Galaxy A Series ini merupakan ponsel Rp1 jutaan yang cocok bagi pendamba Hp berkinerja, kamera, dan baterai bagus.
Spesifikasi:
Tampilan: Layar PLS LCD 6,7 inci
Prosesor: MediaTek Helio G85
Memori: 4GB RAM dan 64GB ROM
Kamera belakang: 50MP + 2MP
Kamera depan: 8MP
Baterai: 5000mAh
6. Redmi 12C (varian RAM 4/128GB Rp1,2 jutaan)