Menangi Thriller 5 Gol atas PSM Makassar, Persija Jakarta Akhiri Paceklik Kemenangan

Jumat 03-11-2023,21:27 WIB
Reporter : Muhammad Fajar Rivaldi
Editor : Muhammad Fajar Rivaldi

 

Sepanjang waktu 45 menit kedua yang tersisa, Juku Eja terus menggempur lini belakang Persija. Akan tetapi upaya tersebut gagal berbuah manis dan skor 2-3 bertahan hingga usai.

 

Persija Jakarta berkat kemenangan ini posisinya naik ke urutan sembilan klasemen sementara Liga 1 2023/2024 dengan 23 angka. Di sisi lain, PSM Makassar menduduki peringkat ke-13 dengan perolehan 22 poin.

Kategori :