10 Minuman Alami Pencegah Panas Dalam

Senin 30-10-2023,16:06 WIB
Reporter : Salma Sepina Nurdini
Editor : Salma Sepina Nurdini

BACA JUGA:10 Penyebab Panas Dalam yang Harus Anda Ketahui!

10. Minuman Jahe

Minuman jahe dapat membantu mengatur suhu tubuh. Jahe memiliki sifat mendinginkan dan dapat membantu Anda merasa lebih nyaman dalam cuaca panas.

Jika Anda ingin mencegah panas dalam, pastikan anda meminum minuman alami pencegah panas dalam ini ke dalam pola makan harian anda. Ingatlah untuk selalu menjaga tubuh agar terhidrasi dan mendengarkan sinyal-sinyal tubuh anda.*

Kategori :