Layar itu juga dihiasi punch-hole untuk menampung kamera, dan tombol power serta volume berada di samping perangkat. Ia juga tersematkan sensor fingerprint on-screen dan face unlock support.
2. Dapur Pacu dan Memori
Untuk jeroannya, gawai ini disebut mengandalkan chipset System On Chip (SoC) Snapdragon 730G octa-core selagi performa grafisnya ditangani oleh GPU Adreno 618. Prosesor ini disandingkan dengan RAM 8 GB dan storage 128 GB.
Redmi Note 14 Pro Max akan dibekali kartu microSD sehingga penyimpanan internalnya itu bisa mencapai 512 GB.
3. Kamera
Redmi Note 14 Pro Max 5G seperti sudah disinggung sebelumnya akan mengusung konfigurasi empat kamera. Di bagian belakang masing-masing tertanam kamera utama 108MP berdukungan OIS, ditekani kamera 12MP, sensor 8MP, serta lensa 5MP.
Sementara itu di bagian depan kamera swafotonya berukuran 50MP. Kamera depan mau pun utama ini memiliki kemampuan perekaman video esolusi 1920x1080 @ 30 fps.