5 Minuman Pereda Rasa Pedas dan Perut Mulas Paling Ampuh

Kamis 31-08-2023,09:42 WIB
Reporter : Wanda Novi
Editor : Wanda Novi

 

BACA JUGA:10 Minuman Efektif untuk Meredakan Nyeri Haid

 

Cara kerjanya mirip dengan sabun yang melarutkan partikel lemak saat membersihkan piring. Susu akan melarutkan dan menghilangkan kapsaisin dari area reaktif. Untuk memaksimalkan efeknya, Anda bisa minum segelas susu sapi dingin dan pastikan untuk mengaduknya di mulut terlebih dahulu sebelum menelannya. Selain susu murni,

4. Yogurt

Yogurt atau produk susu lainnya juga efektif untuk meredakan sensasi terbakar di mulut akibat makanan pedas. Makanan yang mengandung pati seperti nasi dan roti tidak akan melarutkan kapsaisin seperti halnya susu, namun makanan ini berperan seperti spons atau kain yang menyerap dan membersihkan molekul kapsaisin pada lidah, sehingga menghentikan sensasi panas.

Oleh karena itu, saus sambal dan makanan pedas lainnya sangat cocok disantap bersama nasi. Nasi ketan juga efektif dalam meredakan sensasi terbakar akibat cabai.

5. Gula

Selain memberikan rasa manis, ternyata gula juga dapat meredakan sensasi panas di lidah setelah makan makanan pedas. Caranya adalah dengan mencampurkan satu sendok makan gula ke dalam segelas air atau menggunakan madu secukupnya untuk melapisi lidah dan meredakan panasnya cabai.

Anda juga bisa menaruh setengah sendok teh gula atau madu di lidah. Alternatif lainnya adalah dengan menghisap gula batu untuk menetralkan sensasi tidak nyaman di lidah.

Itulah ulasan mengenai 5 makanan dan minuman untuk meredakan rasa pedas. Jadi, setelah makan makanan pedas, segera konsumsi salah satu atau beberapa makanan dan minuman di atas untuk menghilangkan efek samping seperti lidah terasa terbakar maupun perut mulas.

Konsumsi makanan pedas sewajarnya, karena jika berlebihan akan menimbulkan dampak negatif bagi kesehatan. Sayangi tubuh Anda untuk investasi Kesehatan di masa depan.

Kategori :