RADAR JABAR- Ketua Umum (Ketum) Partai Gerindra yakni Prabowo Subianto mengaku bahwa belum tahu kapan bakal diterima bertemu dengan Ketua Umum PDI Perjuangan yakni Megawati Soekarnoputri.
Prabowo mengatakan awalnya menyambut baik rencana pertemua Ketua Umum PKB yakni Muhaimin Iskandar dengan Megawati. “Saya kira bagus Cak Imin ketemu ibu Mega, baik. Saya juga tidak tahu kapan saya diterima oleh ibu Mega. Tidak ada masalah, kita yang penting hubungan baik sama semua, oke?,” ucap Prabowo pada awak media, usai bertemu Cak Imin di kawasan Widya Chandra, Jakarta Selatan, Minggu (9/7/2023). Prabowo membantah bahwa pertemuan pada hari minggu dengan Cak Imin adalah bentuk kekhawatiran PKB membelot ke PDIP yang telah mengusung Ganjar Pranowo sebagi Capres di Pemilu 2024. Ia menuturkan bahwa sudah sering bertemu dengan Cak Imin untuk membahas masa depan bangsa, termasuk persiapan Koalisi Kebangkitan Indonesia Raya (KKIR) menyambut Pilpres 2024. “ Ya bertemu itu kan baik, ya bagus. Semua unsur pimpinan kalau ketemu itu baik, dari pada tidak ketemu. Pilihan politik itu tentunya hak setiap pemimpin. Kita hargai. Kira-kira demikian,”ujarnya. Ketua Harian DPP Gerindra Sufmi Dasco Ahmad mengatakna pihaknya telah meminta jdwal untuk bertemu dengan Megawati. Namun, pertemuan belum terlaksana lantaran terbentur Hari Raya Idul Adha. “Kita juga apa namanya, sesama partai politik saling komunikasi, kita memang ada minta jaddwal tapi kemarin itu karena kebentur Hari Raya Idul Adha, nanti kita lihat saja,” ucap Dasco. Sementara itu, Cak Imin menegaskan bahwa mereka tidak membahas rencana pertemuan dirinya dengan Megawati dalam silaturahmi bersama Prabowo. Ia menekankan belum tahu detail rencana pertemuan dengan Megawati. Cak Imin hanya mengatakan kedatangan Prabowo ke kediamannya memang sudah diagendakan sebelumnya. Ia menyebut Ketua Umum Partai Gerindra itu berjanji akan bersilaturahmi menyambut kepulangannya dari Tanah Suci. Sebelumnya, Sekertaris Jendral Partai Gerindra Ahmad Muzani menggunakan Prabowo berencana menemui Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri.Prabowo : Belum Tahu Kapan Diterima Bertemu Megawati
Senin 10-07-2023,10:03 WIB
Reporter : Fadillah Asriani
Editor : Fadillah Asriani
Kategori :
Terkait
Kamis 28-11-2024,20:09 WIB
Prabowo Umumkan Kenaikan Anggaran Kesejahteraan Guru 2025 Menjadi Rp81,6 Triliun
Kamis 28-11-2024,18:44 WIB
Mari Mewujudkan Asta Cita untuk Jawa Barat hingga Indonesia yang Lebih Baik
Rabu 27-11-2024,10:09 WIB
Presiden Imbau Kepala Daerah Terpilih Prioritaskan Pelayanan kepada Rakyat
Senin 25-11-2024,15:12 WIB
Prabowo Subianto Diharapkan Memimpin Pemberantasan Mafia Pertambangan Sebagai Presiden Terpilih
Minggu 24-11-2024,09:30 WIB
Presiden Prabowo Tiba Di Tanah Air Usai Lawatan Kenegaraan
Terpopuler
Kamis 28-11-2024,13:37 WIB
Daftar Pemain WTF 2024 China: Indonesia Loloskan Enam Wakil
Kamis 28-11-2024,12:05 WIB
8 Jenis Apel Populer di Dunia: Kenali Keunikan dan Kelezatannya
Kamis 28-11-2024,15:33 WIB
5 Rekomendasi Sepeda Listrik dengan Kualitas Bagus, Ada Incaranmu?
Kamis 28-11-2024,13:51 WIB
UNIFIL Tegaskan Komitmen Awasi Gencatan Senjata Israel-Hizbullah
Kamis 28-11-2024,13:13 WIB
Komisi II DPR RI Apresiasi Lancarnya Pilkada Serentak 2024
Terkini
Jumat 29-11-2024,07:26 WIB
8 Sisi Gelap Korea Selatan Ini Buat Banyak Orang Kaget
Jumat 29-11-2024,07:12 WIB
Mantulpis! Kabupaten Bandung Raih Penghargaan Produktivitas Padi Tertinggi di Jabar Tahun 2024
Kamis 28-11-2024,20:40 WIB
BPOM Ungkap Temuan 55 Kosmetik Berbahaya Sepanjang November 2023 hingga Oktober 2024
Kamis 28-11-2024,20:09 WIB
Prabowo Umumkan Kenaikan Anggaran Kesejahteraan Guru 2025 Menjadi Rp81,6 Triliun
Kamis 28-11-2024,20:03 WIB