RADAR JABAR- Ketua Umum PSSI yakni Erick Thohir menyatakan bahwa ia akan mempin langsung divisi perwasitan kompetisi sepak bola Indonesia sebagai Ketua Komite Wasit.
“Komite Wasitnya itu dipimpin saya sendiri, supaya tidak ada intervensi nanti. Komite-komite lain yang akan diumumkan kita lagi bicara satu dan lainnya,” ujar Erick pada awak media di Danareksa, Jakarta, Rabu (5/7/2023). Soal alasan turun tangan, Erick mengungkapkan demi kebaikan sepak bola Indonesia. Ini tak lain karena penugasan dan kepemimponan wasit sangat disorot kinerjanya dalam beberapa tahun terakhir. “Jadi komite wasit saya pimpin sendiri. Kalau ada yang aneh-aneh kan bisa dihukum seumur hidup langsung. Karena memang komitenya seperti itu kan,” ucap Erick. Dalam kesempatan tersebut Erick kembali menyinggung soal seumur hidup bagi pelanggar. Tak hanya mendapat hukuman seumur hidup, para pelaku juga akan dibawa ke meja hukum agar dapat hukuman pidana. “Ketika saya bertemu pak Kapolri, ada dua proseskan, kalau di pihak kepolisisannya berbeda kalau di PSSI dihukum seumur hidup untuk wasit, pemain, pengurus, maupun pemilik klub,” ujarnya. “Karena kalau Cuma dihukum penjara dua, tiga tahun nanti balik lagi (mengatur sepak bola Indonesia). Tapi kalau (dihukum) seumur hidup gaboleh di bola gatal-gatal itu, ucapnya. Sebelumnya Komite Wasit dipegang oleh anggota Komite Eksekutif (Exco). Baru kali ini Ketua Umum PSSI turun tangan untuk memegang amanah sebagai Ketua Komite Wasit. Terkait dugaan adanya prakter suap dalam tes wasit Liga 1 dan Liga 2 beberapa waktu lalu, Erick membantah isu tersebut. Namun ia tidak menutup mata juka memang ada bukti praktek ssuap menyuap. “Kalau ada kasih saya, nanti saya gigit endiri.karena yang pasti itu sudah ada pengawasan dari Jepang. Tapi kalau ada kasih saya, biar saya gigit. Mumpung kite wasit,” jelas Erick.Erick Thohir Kini Jadi Ketua Komite Wasit PSSI
Rabu 05-07-2023,15:44 WIB
Reporter : Fadillah Asriani
Editor : Fadillah Asriani
Kategori :
Terkait
Jumat 18-04-2025,21:17 WIB
Erick Thohir ungkap lokasi Piala AFF U-23 di Sidoarjo
Jumat 21-03-2025,22:01 WIB
Erick Thohir Yakin Timnas U-17 Siap Tempur di Piala Asia U-17
Jumat 14-03-2025,16:18 WIB
Timnas Indonesia U-17 akan Melakoni Laga Uji Coba Lawan Tiga Negara Sebelum Piala Asia
Sabtu 01-03-2025,22:25 WIB
Ole Romeny Cetak Gol Perdana untuk Oxford United saat Kalah 2-3 dari Coventry City
Senin 24-02-2025,10:55 WIB
Dukung Visi Presiden Prabowo, Kementerian BUMN Gelar Pelatihan UMKM Naik Kelas
Terpopuler
Sabtu 19-04-2025,23:20 WIB
Polresta Bogor Kota Lakukan Olah TKP Mobil Tertemper KRL, Penumpang Dialihkan ke KRL Lain
Minggu 20-04-2025,12:41 WIB
Promo Alfamart Hari Ini, Kesempatan Terakhir Rasakan JSM 17-20 April 2025
Minggu 20-04-2025,14:06 WIB
Jadwal Liga 1 Minggu 20 April 2025: Persita vs Arema dan Persebaya vs Madura United, Ini Link Nontonnya
Sabtu 19-04-2025,22:14 WIB
UNPAS Tawarkan 12 Jalur Masuk pada Penerimaan Mahasiswa Baru 2025
Minggu 20-04-2025,10:00 WIB
Ratusan Orang Lakukan Aksi Bela Palestina di Depan Kedubes AS Hari Ini
Terkini
Minggu 20-04-2025,19:08 WIB
Begini Rekayasa Arus Lalu Lintas Penyambutan Mahkota Binokasih Pajajaran di Kabupaten Bogor
Minggu 20-04-2025,16:44 WIB
Penyambutan Mahkota Binokasih Pajajaran akan Dilakukan secara Sakral di Kabupaten Bogor
Minggu 20-04-2025,16:18 WIB
Bupati Bogor Optimis Peternak dapat Beri Pendidikan Tinggi untuk Anaknya: Bisa Jadi Dokter hingga Presiden
Minggu 20-04-2025,15:32 WIB
Komitmen Ketahanan Pangan dan Upaya Peningkatan Ekonomi Peternak Lewat Pesta Patok Domba
Minggu 20-04-2025,15:16 WIB