Hal ini karena penampilan Putri Ariani di ajang pencarian bakat itu mampu menghipnotis para juri kelas dunia, seperti Simon dan lain-lain yang terkenal memiliki selera musik yang sangat tinggi.
Hal ini terlihat setelah seorang YouTuber mengunggah sebuah video di YouTube @Desaku Istimewa yang memperlihatkan kediaman dari rumah Putri Ariani yang berada di Jogyakarta.
Ternyata, kediamannya di Jogja cukup berbeda dari rumah-rumah lainnya yang berada di sekitar, terlihat begitu mewah dengan desain tradisional dengan halaman luas.
Pintu utama rumah joglo berada di tengah-tengah rumah. Pintu ini terbuat dari kayu dan memiliki ukiran yang indah. Menjadikan nuansa nya sangat terlihat mewah dan juga megah dengan warna putih elegan.
Hal itu terlihat karena atapnya memiliki bentuk limasan yang khas. Atap ini terbuat dari kayu dan dilengkapi dengan genteng keramik yang berwarna merah.
Selain itu, teras yang luas dan berfungsi sebagai tempat bersantai. Teras ini terbuat dari kayu dan dilengkapi dengan kursi dan meja yang nyaman.
Elemen kayu sangat mendominasi rumah joglo, mulai dari pagar, dinding, atap, hingga perabotan dalam rumah. Kayu yang digunakan biasanya adalah kayu jati atau kayu merbau.
Rumah joglo ini memiliki halaman yang luas dan asri. Halaman ini biasanya ditanami dengan tanaman-tanaman hijau yang memberikan kesan sejuk dan nyaman.