Infinix Note 30 Hp Gaming Harga Rp2 Jutaan, Punya Spesifikasi Gahar!

Kamis 08-06-2023,14:07 WIB
Reporter : Wanda Novi
Editor : Wanda Novi

Infinix telah menyertakan beberapa fitur konektivitas jarak dekat untuk memudahkan pengguna, seperti Bluetooth 5 terbaru, koneksi NFC, dual speaker stereo dari JBL, audio jack 3,5 mm, slot microSD, USB Type-C, dan juga fitur USB On-The-Go.

Mengenai baterai, Infinix Note 30 5G dilengkapi dengan baterai berkapasitas 5000 mAh dan fitur pengisian cepat 45 watt.

Harga Infinix Note 30

Infinix Note 30 5G akan dijual dengan harga berkisar Rp 2 jutaan, tergantung pada varian yang dipilih. Smartphone ini akan bersaing dengan Redmi Note 12.

Pada penjualan perdana, Infinix Note 30 akan hadir dengan Exclusive Edition Box yang merupakan kolaborasi dengan ONIC Esports. Pembelian perangkat ini akan menyertakan merchandise khusus dari tim esports tersebut.

 

Kategori :