Siapkan Rp395 Miliar untuk Geber Pembangunan di Desa, Pemkab Bogor Kembali Gulirkan SamiSade

Kamis 08-09-2022,16:10 WIB
Reporter : Yudha Prananda
Editor : Arip Apandi

Pihaknya juga meminta pelaksanaan dan pengawasan pada saat pembangunan di desa agar diawasi semua unsur untuk mengawal bersama program ini, dengan harapan tepat sasaran dan bisa dirasakan oleh seluruh masyarakat desa.

"Karena program ini dapat meningkatkan taraf hidup ekonomi yang ada di desa, bilamana pembangunan infrastruktur desa yang didanai oleh bantuan keuangan tepat sasaran," pungkasnya.*** (YUD)

Kategori :