Ponsel dan Baju Berlumuran Darah Milik Brigadir J Ditemukan, Misteri Segera Terungkap

Rabu 03-08-2022,17:14 WIB
Reporter : Jabar Ekspres
Editor : Rita ariyanti

Choirul Anam juga menambahkan, permintaan keterangan terkait balistik juga untuk membuktikan siapa yang mengoperasikan senjata api tersebut.

“Ini (uji balistik) memang untuk melihat, ini senjata siapa, peluru karakter apa, dan sebagainya. Ini terkait penggunaan senjata,” kata Anam.

 

 

Kategori :